Sabtu, 21 Mei 2016

[VIDEO] Tips Jitu Taklukkan Wanita yang Sedang Haid

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Sindrom prahaid atau premenstrual syndrome (PMS) adalah kumpulan gejala fisik, psikologis, dan emosi yang terkait dengan siklus menstruasi wanita.

Sekitar 80 hingga 95 persen perempuan pada usia melahirkan mengalami gejala pra-menstruasi yang dapat mengganggu beberapa aspek dalam kehidupannya. (Baca: Khasiat Asam Jawa, Bisa Obati Bisul dan Nyeri Haid)

Gejala tersebut dapat diperkirakan dan biasanya terjadi secara regular pada dua pekan periode sebelum menstruasi atau haid. Hal ini dapat hilang begitu dimulainya pendarahan, namun dapat pula berlanjut setelahnya.

Pada sekitar 14 persen perempuan antara usia 20 hingga 35 tahun, sindrom pra-menstruasi dapat sangat hebat pengaruhnya sehingga mengharuskan mereka beristirahat dari sekolah atau kantornya. Mungkin video ini bisa jadi solusi menghadapi wanita yang sedang PMS.

Let's block ads! (Why?)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Incoming Search